Tepung Ubi Ungu Kemasan 1 Kg

Rp55.000

Terbuat dari bahan alami ubi ungu dan diiproses secara alami tanpa bahan pengawet dan pewarna, sehingga menghasilkan tepung yang kaya akan serat, rendah gula dan bebas gluten.

Tersedia dalam kemasan : 500 gram, 1 Kg, dan 5 Kg

Availability: In stock

Kandungan Alami yang terdapat dalam Ubi Ungu

Ubi Ungu mengandung antosianin dan antioksidan serta kandungan nutrisi lainnya.

Ubi ungu diketahui kaya dengan zat gizi makro seperti karbohidrat kompleks, protein dan kaya akan vitamin, seperti vitamin A, vitamin B1, B2, B3, B6, B9 (folat), E, dan K.

 

Manfaat Ubi Ungu Bagi Kesehatan

  1. Meningkatkan Daya Tahan Tubuh, Kandungan antioksidan dalam ubi ungu berguna untuk meningkatkan daya tahan tubuh dan juga menangkal radikal bebas. Bahkan antosianin dan polifenol ubi ini mampu merangsang tubuh dalam mengeluarkan racun dari tubuh.
  2. Melancarkan Pencernaan, Kandungan antosianin dalam ubi ini juga berguna dalam melancarkan metabolisme pencernaan.
  3. Menangkal Radikal Bebas dan Penuaan Dini, Kandungan antosianin dan polifenol dalam ubi ungu berguna dalam proses regenerasi sel-sel kulit. Mengkonsumsi ubi ungu secara rutin mampu mengurangi kerutan wajah, flek hitam, maupun tanda penuaan dini pada wajah.
  4. Meredakan Peradangan, Nutrisi yang terkandung dalam ubi ungu ternyata juga bersifat antiinflamasi yang berguna untuk meredakan peradangan. Mengkonsumsi ubi ungu rebus bisa mengurangi radang tenggorokan, dan radang sendi.
  5. Menangkal Pembekuan Darah, Kandungan asam klorogenik yang berkhasiat dalam mencegah dan menangkal pembekuan darah. Asam ini dapat mencegah pembentukan benang fibrin saat darah membeku.
  6. Menyembuhkan Asam Urat, Kandungan antosianin dalam ubi ini mampu menurunkan dan menekan kadar asam urat tubuh.

 

 

Weight 1 kg

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Tepung Ubi Ungu Kemasan 1 Kg”

Your email address will not be published. Required fields are marked *